PENINGKATAN JALAN DESA ( DUSUN TANGKIL)
Dalam Rangka Meningkatkan Akses Laju Perekonomian, Pendidikan dan Kesehatan masyarakat Pemdes Panaragan Melaksanakan Peningkatan Jalan yang terletak di Dusun Tangkil dengan Panjang 250 M dengan Lebar 3 M dan Ketinggian 0,03M dengan Anggaran biaya sebesar RP.98.000.000 yang bersumber dari Bantuan Provinsi Jawa Barat tahun Anggaran 2025.
Dengan Harapan dengan adanya Peningkatan Jalan Desa bisa meningkatkan laju Perekonomian masyarakat, memudahkan akses menuju Sekolah dan sarana Kesehatan yang ada di lingkungan desa panaragan.